Lyon Siap Jual Lloris
Editor Bolanet | 2 Juli 2012 02:30
Presiden klub Lyon, Jean-Michel Aulas menyatakan bahwa dirinya akan melepas kiper timnas tersebut kepada klub manapun yang tertarik dengan servisnya. Sejauh ini ada tiga tim yang telah melakukan pendekatan terhadap kiper milik juara Liga Prancis tujuh kali berturut-turut ini.
, dan adalah ketiga tim yang telah mengantri untuk mendapatkan tanda tangan kiper berusia 25 tahun ini. Akan tetapi syarat yang telah disebutkan oleh sang presiden tadi mungkin akan menjadi satu-satunya halangan bagi tiga raksasa Inggris tersebut. Pasalnya, harga yang ia maksudkan masih sangat tidak pasti.
Lloris boleh pergi, asalkan dengan harga yang pantas, tandas Aulas.
Penjaga gawang sekaligus kapten Tim Ayam Jantan ini memang tampil tidak begitu buruk di gelaran Euro 2012 ini. Sangat dimungkinkan kiper ini masih memiliki harga yang cukup tinggi.
Jika ketiga tim di atas ingin melakukan pembicaraan, mungkin ini adalah waktu yang tepat sebab Lloris sendiri juga telah kembali dari memperkuat timnas dari ajang empat tahunan Eropa. (espn/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Klub Inggris Berminat Angkut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Inggris 29 Januari 2026, 14:52
-
Mikel Arteta Sampai Geleng-Geleng Kepala Lihat Aksi Kai Havertz
Liga Champions 29 Januari 2026, 11:31
LATEST UPDATE
-
Premier League Diam-Diam Coret Legenda Man United, Ryan Giggs dari Hall of Fame
Liga Inggris 30 Januari 2026, 06:01
-
Beda Nasib Calvin Verdonk dan Dean James di Liga Europa
Liga Eropa UEFA 30 Januari 2026, 05:39
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions, Mimpi Quadruple Kian Nyata
Liga Champions 30 Januari 2026, 05:21
-
Hasil Panathinaikos vs Roma: Bermain 10 Orang, Giallorossi Selamat di Menit Akhir
Liga Eropa UEFA 30 Januari 2026, 05:02
-
Hasil Aston Villa vs RB Salzburg: Drama Lima Gol, Comeback Gila di Villa Park!
Liga Eropa UEFA 30 Januari 2026, 04:56
-
Cristiano Ronaldo Bangun Istana Mewah di Portugal, Nilainya Tembus Rp500 Miliar
Bolatainment 30 Januari 2026, 04:50
-
Tak Terkalahkan, Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia Juarai Putaran Pertama Proliga 2026
Voli 29 Januari 2026, 23:48
-
Akhir Pekan Ini, Manchester United Bakal Didemo Fansnya Sendiri
Liga Inggris 29 Januari 2026, 23:31
-
Jesse Lingard Segera Comeback, Serie A Jadi Tujuan Paling Realistis
Liga Italia 29 Januari 2026, 22:56
-
Espargaro Bersaudara Kompak Kuasai Hari Pertama Tes Shakedown MotoGP Sepang 2026
Otomotif 29 Januari 2026, 21:37
-
Klasemen Grup A AFC Futsal Asian Cup 2026: Timnas Indonesia Peringkat Berapa?
Tim Nasional 29 Januari 2026, 21:08
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04





