Mkhitaryan Tak Akan Dilepas ke MU, Juve Atau Arsenal
Editor Bolanet | 16 Juni 2016 02:02
Pemain asal Armenia ini tampil memesona bagi Dortmund sejak dibeli dari Shakhtar Donetsk pada musim panas 2013 lalu. Penampilannya yang stabil akhirnya membuatnya banyak dilirik oleh banyak klub elit Eropa.
Ia pun sering dikait-kaitkan dengan klub seperti , , Chelsea, hingga Manchester City dan Manchester United belakangan ini. Terlebih kontraknya tersisa satu tahun lagi di Dortmund dan ia enggan bertahan lebih lama lagi di klub itu. Sementara agennya yakni Mino Raiola juga sempat menyatakan kliennya ingin pindah ke klub lain musim depan.
Tak ingin situasinya jadi berlarut-larut, Watzke pun langsung menegaskan bahwa pemain berusia 27 tahun itu tak akan dilepas kemanapun musim panas ini dan mengisyaratkan mereka tak takut kehilangannya secara gratis musim depan.
Kami sudah melakukan negosiasi kontrak baru dengan Henrikh Mkhitaryan selama empat bulan. Kami sekarang tahu ia tidak akan menandatangani perpanjangan kontraknya. Tidak pernah ada janji bahwa ia bisa meninggalkan kami sebelum waktunya, serunya pada Bild.
Kami secara intens membahas pertanyaan terkait transfernya di semua elemen klub dan sampai pada kesimpulan bahwa Mkhitaryan akan tetap tinggal di Dortmund musim depan, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Agen: Mkhitaryan Tertarik Pindah ke MU
- MU Saingi Arsenal Kejar Henrikh Mkhitaryan
- Transfer Arsenal: Mkhitaryan Dulu, Selanjutnya Mahrez
- Arsenal Kalahkan Chelsea dalam Perburuan Mkhitaryan
- Minati Mkhitaryan, Juve Tawarkan Gaji 4 Juta Euro
- Tolak Kontrak Dortmund, Mkhitaryan Buka Peluang ke Chelsea
- Data dan Fakta DFB Pokal: Bayern Munchen vs Borussia Dortmund
- Chelsea Akan Tawar Mkhitaryan Lagi
- Wenger Incar Tiga Bintang untuk Arsenal
- Peluang Chelsea Gaet Mkhitaryan Terbuka Lebar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





