Neuer Diragukan Tampil di Laga Pembuka Bundesliga
Editor Bolanet | 7 Agustus 2011 10:30
Namun berdasarkan pernyataan yang dirilis oleh pihak klub, kiper berusia 25 tahun tersebut sudah siap diturunkan saat Bayern menjamu Borussia Moenchengladbach di Stadion Allianz Arena, Minggu (07/8).
"Saya yakin ia bisa bermain," kata Presiden Bayern Uli Hoeness kepada televisi Sky.
Sementara itu pelatih Bayern, Jupp Heynckes mengatakan bahwa ia hanya akan memutuskan untuk menurunkan salah satu dari Franck Ribery atau Arjen Robben pada laga pembuka Bundesliga nanti.
Bayern terakhir kali keluar sebagai juara Bundesliga pada tahun 2010 dan bagi sang kapten, Philipp Lahm, kemenangan akan memberikan arti penting untuk pertandingan berikutnya.
"Hari Minggu, hari yang menyenangkan dimulai. Semua sudah siap. Sangat penting jika kami berada di puncak klasemen sejak awal," kata Lahm. (afp/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Massimiliano Allegri Akui AC Milan Sudah Payah Raih 3 Poin di Kandang Cagliari
Liga Italia 3 Januari 2026, 05:58
-
Jadi Pahlawan di Laga Cagliari vs Milan, Rafael Leao Pilih Merendah
Liga Italia 3 Januari 2026, 05:16
-
Man of the Match Cagliari vs Milan: Rafael Leao
Liga Italia 3 Januari 2026, 04:47
-
Hasil Cagliari vs Milan: Rossoneri Awali Tahun 2026 dengan Kedinginan di Puncak!
Liga Italia 3 Januari 2026, 04:40
-
Prediksi Espanyol vs Barcelona 4 Januari 2026
Liga Spanyol 3 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Atalanta vs Roma 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Bournemouth vs Arsenal 4 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 00:30
-
Prediksi Juventus vs Lecce 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 00:00
-
Ketika Pep Guardiola Tidak Habis Pikir Chelsea Pecat Enzo Maresca
Liga Inggris 2 Januari 2026, 23:49
-
Tantang Leeds United, Bruno Fernandes dan Kobbie Mainoo Bisa Perkuat MU?
Liga Inggris 2 Januari 2026, 23:36
-
Espanyol vs Barcelona: Manolo Gonzalez Singgung Joan Garcia dan Kisah Luis Figo
Liga Spanyol 2 Januari 2026, 23:11
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43




