Selesai Merantau di AS, Mr Calm Bakal Kembali ke Bundesliga
Rero Rivaldi | 19 Desember 2017 12:10
Bola.net - - Bastian Schweinsteiger belum lama ini dikabarkan menerima sejumlah penawaran menarik dari klub-klub yang ada di Jerman.
Sejak meninggalkan Manchester United untuk bergabung dengan Chicago Fire di Maret silam, Schweinsteiger sudah membuat total 27 penampilan di semua level kompetisi, namun kontraknya bakal habis bulan depan.
Menurut laporan yang diturunkan Welt am Sonntag, hal tersebut memancing beberapa klub di Bundesliga untuk mencoba merekrutnya dengan status bebas transfer.
Schweinsteiger amat dihormati di Jerman lewat sederet prestasi mentereng yang ia raih di Bayern Munchen, termasuk di antaranya delapan gelar juara liga domestik dan Liga Champions, antara 2002 hingga 2015.
Pemain 33 tahun, yang semasa berada di United dijuluki Mr Calm, sebelumnya menyatakan ia tidak ingin membela klub lain di kampung halamannya, namun sepertinya ia kini mendapat kesempatan sekali lagi untuk bermain di Bundesliga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:27
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Prediksi Hamburger vs Monchengladbach: Kevin Diks dkk Sedang Goyah
Bundesliga 17 Januari 2026, 19:43
-
Man City Dapatkan Tanda Tangan Marc Guehi, Liverpool Harus Gigit Jari
Liga Inggris 17 Januari 2026, 10:08
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









