Ter Stegen Sudah Mantap Tinggalkan Gladbach
Editor Bolanet | 27 Januari 2014 23:28
Ter Stegen kini santer terdengar akan segera merapat ke Barcelona FC yang akan ditinggal Victor Valdes akhir musim ini. Terlebih ia sudah menolak sodoran perpanjangan kontrak dari klub Bundesliga tersebut.
Kontrak pemain berusia 21 tahun itu sejatinya masih akan berlangsung sampai Juni 2015. Namun pihak Gladbach dipercaya akan menjualnya di akhir musim ini.
Saya bahagia karena Monchengladbach sudah merestui saya meninggalkan klub. Saya menerima penawaran kontrak baru, namun saya memutuskan untuk memilih jalan yang lain, ujar ter Stegen kepada Die Welt.
Meski masih berusia muda ter Stegen sudah tampil memukau sebanyak 92 kali di Bundesliga dan punya koleksi tiga caps bersama timnas Jerman. (sn/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Badai Cedera Menerpa Barcelona Jelang El Clasico di Bernabeu
Liga Spanyol 14 Oktober 2025, 23:13
-
Cari Pengganti Mo Salah, Liverpool Lirik Bintang Bayern Munchen!
Liga Inggris 10 Oktober 2025, 11:07
-
Terungkap, Kingsley Coman Diusir Secara Halus dari Bayern Munchen?
Bundesliga 10 Oktober 2025, 11:03
LATEST UPDATE
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Hasil FP1 MotoGP Malaysia 2025: Fermin Aldeguer dan Pecco Bagnaia Terdepan
Otomotif 24 Oktober 2025, 10:39
-
Transfer Joao Mario ke Juventus Berujung Kekecewaan?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 10:26
-
Link Live Streaming Pertandingan French Open 2025 di Vidio, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:08
-
Jadwal Lengkap Pertandingan French Open 2025, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









