Mayweather: Pacquiao Petarung Sejati!
Editor Bolanet | 3 Mei 2015 13:40
Kemenangan yang diraih Mayweather Paquiao di MGM Grand Garden Arena, Las Vegas, itu dinilai penuh kontroversi. Secara kasat mata, Pacquiao dianggap lebih layak memenangkan pertandingan tersebut.
Saya ingin berterima kasih kepada semua fans yang datang dan orang-orang di seluruh dunia. Dia petarung sejati. Sekarang saya bisa melihat mengapa dia adalah salah satu dari orang-orang yang berada di puncak olahraga tinju, ujar Mayweather kepada Showtime.
Saya tahu dia akan menekan saya. Dia memiliki momen dalam pertandingan tapi saya terus berada di luar jangkauan. Saya adalah seorang petinju yang cerdas. Saya menjaga jarak. Kami melakukan apa yang harus kami lakukan malam ini, saya benar-benar diberkati.
Mayweather juga sudah menyatakan niatnya untuk naik ring tinju lagi pada bulan September mendatang dan setelah itu ia akan memutuskan pensiun.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung Mike Tyson vs Jake Paul, Jam Berapa, Bisa Ditonton di Mana?
Olahraga Lain-Lain 15 November 2024, 12:29
-
Susul Cabor Sepak Bola, Tinju PON 2024 Tuai Kontroversi
Olahraga Lain-Lain 15 September 2024, 13:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28
-
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04
-
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51
-
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27
-
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16
-
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08
-
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01
-
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04










