4 Pemain Timnas Indonesia U-20 yang Bisa Cemerlang di Tangan Shin Tae-yong
Anindhya Danartikanya | 15 Februari 2023 10:20
Bola.net -
Bukan tak mungkin beberapa nama wonderkid yang kini dipanggil Shin Tae-yong bisa mengikuti jejak seniornya di Timnas Indonesia U-20 seperti Marselino Ferdinan hingga Muhammad Ferarri.
Oleh karena itu, penting bagi pemain-pemain ini untuk bisa menunjukkan taringnya sehingga bisa merebut hati Shin Tae-yong dan lolos seleksi skuad Piala Asia U-20 2023.
Salah satu pemain yang punya potensi besar untuk menjadi rising star Timnas Indonesia U-20 pada Piala Asia U-20 2023 yang akan datang ialah Arkhan Kaka Putra Purwanto.
Pasalnya, meskipun usianya baru menginjak 15 tahun, Arkhan Kaka punya postur yang ideal untuk menjadi seorang striker. Sebab, tinggi badannya mencapai 186 cm.
Shin Tae-yong tampaknya terpikat dengan performa impresif pemain asal Blitar, Jawa Timur, ini saat memperkuat Timnas Indonesia U-17 di Kualifikasi Piala Asia U-17 2023.
Hal ini karena Kaka mampu mencetak tujuh gol dari empat pertandingan Timnas Indonesia U-17. Jumlah ini nyaris mengantarkannya sebagai pencetak gol terbanyak di ajang ini.
Sayangnya, pemain asal Persis Solo Youth itu masih kalah satu gol dari Nestory Irankunda (Australia) dan Wang Yudong (China) yang sama-sama mengumpulkan delapan gol.
Namun, selain Arkhan Kaka masih ada pemain lainnya bisa menunjukkan taringnya sehingga bisa merebut hati Shin Tae-yong. Berikut empat pemain yang bisa bersinar di asuhan Shin Tae Yong bersama Timnas Indonesia U-20.
Disadur dari: Bola.com (Iqri Widya, 14/2/23)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Media Vietnam Mengulas Babak Baru Timnas Indonesia Bersama John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 20:52
-
Era Baru Timnas Indonesia: John Herdman Tekankan Peran Liga Lokal
Tim Nasional 14 Januari 2026, 17:04
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





