Berduka Atas Kepergian Tito, Pep Tak Rayakan Gol Bayern
Editor Bolanet | 27 April 2014 06:25
Saat memimpin timnya menjamu Werder Bremen semalam (26/04), pria asal Spanyol tersebut masih nampak larut dalam situasi duka. Pada laga tersebut, Die Roten sempat dua kali tertinggal sebelum akhirnya dua gol Claudio Pizarro membalikkan keadaan menjadi 3-2.
Situasi dramatis tersebut normalnya akan membuat pelatih manapun antusias dan gembira melakukan selebrasi, namun tidak dengan Pep. Ia tertangkap kamera tengah memandang kosong dengan ekspresi muram saat pemain-pemainnya tengah merayakan gol Pizarro.
Rekaman video ini lantas menjadi buah bibir di internet, mengingat dunia sepakbola juga tengah berduka karena kepergian Vilanova. Dalam laga tersebut, Bayern asuhan Guardiola akhirnya mampu menang dengan skor 5-2.[initial]
Baca Juga
- Video: Presiden Obama Bermain Umpan Bersama Robot Jepang
- Duplikat Golazo Gareth Bale dari Liga Thailand
- Buat Dua Blunder, Defender Betis Ngotot Minta Diganti dan Menangis
- Video: Gol Rabona Ajaib Dari Sudut Sempit di Liga Thailand
- Kepala Dihantam Bola, Reporter Cantik Ini Tetap Melanjutkan Siaran
- Cetak Gol Penalti, Pemain Ini Berselebrasi Dengan Hajar Pelatih Lawan
- 'Terganggu' Pantat Penonton, Diego Costa Gagal Eksekusi Penalti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 08:52
-
Manchester United: Michael Carrick Ditunggu Ujian Sesungguhnya
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:00
-
Rating Pemain Barcelona setelah Terkapar di Markas Real Sociedad
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 07:19
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




