Flashback: Gol Perdana Ronaldo di El Clasico
Gia Yuda Pradana | 30 November 2016 15:25
Bola.net - - Cristiano Ronaldo sudah mencetak 16 gol dalam 25 penampilan melawan dengan seragam Real Madrid di semua ajang. Gol pertamanya ke gawang Blaugrana lahir pada musim 2010/11 silam.
Gol perdana Ronaldo di El Clasico tersebut tercipta ketika Madrid menjamu Barcelona di Santiago Bernabeu pada jornada 32 (16 April 2011). Gol itu dicetak Ronaldo dari titik penalti pada menit 82 dan memastikan duel berkesudahan imbang 1-1.
Barcelona unggul terlebih dahulu melalui penalti Lionel Messi di menit 53. Penalti itu diberikan setelah Raul Albiol divonis melanggar David Villa di area terlarang. El Clasico ini berkesudahan sama kuat setelah Dani Alves melanggar Marcelo di dalam kotak dan Ronaldo menaklukkan Victor Valdes dari titik 12 pas.
Madrid XI: Casillas; Marcelo, Carvalho, Pepe, Ramos; Khedira, Alonso, Albiol; Ronaldo, Benzema, Di Maria.
Jose Mourinho.
Barcelona XI: Valdes; Adriano, Pique, Puyol, ALves; Xavi, Busquets, Iniesta; Villa, Messi, Pedro.
Pelatih: Josep Guardiola.
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










