Golazo Cantik Graziano Pelle dari Tiongkok
Editor Bolanet | 27 Oktober 2016 02:51
Menariknya, gol ke gawang Chongqing Lifan ini tercipta lewat proses yang spektakuler. Menerima bola crossing dari sisi kiri, Pelle memutuskan untuk mengontrolnya dengan dada.
Setelahnya, Pelle melanjutkan dengan membalikkan bola melewati kepalanya dan diakhiri dengan sebuah tembakan voli first time sambil membalikkan badan.
Berikut video selengkapnya.
Sayang gol indah Pelle yang dibayar mahal tersebut masih belum mampu mengantarkan Shandong meraih kemenangan. Skor 1-1 menjadi hasil akhir laga ini.
Bagaimana menurut Bolaneters, keren bukan? [initial]
Jangan Lewatkan!
- Skill Freestyle Pria Ini Bikin Para Bintang Bayern Terkagum-kagum
- Dibanding Istrinya, Immobile Lebih Pilih Main FIFA 17
- Sergio Ramos Putus dari Si Seksi Pilar Rubio?
- Hazard Jadi Kiper dan Courtois Jadi Striker, Siapa Lebih Hebat?
- Ingin Semakin Tampan, Ronaldo Ketagihan Suntik Botox?
- Valdes Luncurkan Aplikasi Mak Comblang Online
- Bergaji 3 Miliar Per Pekan, Sterling Pilih Naik Pesawat Sejutaan
- MU Dibantai Chelsea, Phil Jones Ikut Ejek Mourinho
- Diganti di Tengah Laga, Verratti Marah-marah
- Gol Kocak dari Papiss Cisse, Gol Paling Absurd Musim Ini?
- Selebrasi Joget Bokong, Pemain Ini Diganjar Kartu Kuning
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Pamer Makanan Usai Bertanding, Bikin Netizen Geleng-Geleng Kepala
Bolatainment 22 Desember 2025, 17:10
-
Bek Barcelona SC Mario Pineida Tewas Ditembak di Ekuador
Bolatainment 19 Desember 2025, 15:55
-
Aksi Unik Erling Haaland Jelang Natal: Dari Mesin Gol Man City Jadi Santa Claus
Bolatainment 17 Desember 2025, 16:10
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








