Highlights Liga Champions: Real Madrid 2-1 Sporting Lisbon
Editor Bolanet | 15 September 2016 04:21
Sporting unggul terlebih dahulu di awal babak kedua lewat gol Bruno Cesar. Los Blancos harus menunggu hingga menit 89 untuk menyamakan skor lewat tendangan bebas Cristiano Ronaldo. Alvaro Morata menjadi pahlawan berkat golnya di detik-detik akhir injury time.
Berikut cuplikan gol-gol dari laga ini selengkapnya.
Susunan Pemain
Real Madrid: Casilla; Carvajal, Varane, Ramos, Marcelo; Modric, Casemiro, Kroos (James Rodriguez 77'); Bale (Vazquez 67'), Benzema (Morata 68'), Ronaldo.
Sporting Lisbon: Patricio; Pereira, Semedo, Coates, Zeegelaar; Gelson Martins (Markovic 70'), Silva (Elias 73'), Carvalho, Cesar; Dost, Ruiz (Campbell 90').
Statistik Pertandingan
Total Shots: 11 - 7
Shots On Target: 5 - 4
Possession : 59% - 41%
Offsides: 8 - 0
Pelanggaran: 9 - 14
Kartu Kuning: 1 - 3
Kartu Merah: 0 - 0. (dm/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












