Highlights Shopee Liga 1 2019: Badak Lampung FC 3-0 Madura United
Dimas Ardi Prasetya | 28 November 2019 01:42
Bola.net - Badak Lampung FC menang telak 3-0 atas Madura United di laga pekan 29 Shopee Liga 1 2019 di Stadion Sumpah Pemuda, Rabu (27/1/2019).
Badak Lampung bermain dengan penuh determinasi pada laga ini. Sebab mereka ingin memetik tiga poin agar bisa bangkit dari zona merah.
Tim asuhan Milan Petrovic ini pun mampu unggul cepat. Mereka membuka keunggulan melalui Fernandinho.
Badak Lampung kemudian bisa menggandakan skor melalui Suhandi. Pesta gol ke gawang Madura United berakhir setelah terciptanya gol Marquinhos Carioca.
Highlights Pertandingan:
Kemenangan ini membuat Badak Lampung FC kini mengoleksi 30 poin dan naik ke peringkat 16 klasemen sementara Shopee Liga 1 2019. Sementara itu Madura United tertahan dengan 44 poin dan berada di posisi empat klasemen.
Susunan Pemain:
Perseru Badak Lampung FC (4-3-3): Daryono (k); Miftah Sani, Bojan Malisic, Anthony Golec, Kelvin Wopi (b); Jujun Saepulloh, Akbar Tanjung, Arthur Bonai (t); Suhandi, Fernando Junior, Marcus Vidal (t).
Pelatih: Milan Petrovic
Madura United (4-5-1): Muhammad Ridho (k); Marckho Meraudje, Jaimerson Xavier, Ante Bakmaz, Guntur Ariyadi (b); Asep Berlian, Diego Assis, Alfath Fathier, Andik Vermansah, David Laly (t); Aleksandar Rakic (d).
Pelatih: Rasiman
Jangan Lewatkan:
- Highlights Shopee Liga 1 2019: PSIS Semarang 1-0 PSM Makassar
- Highlights Shopee Liga 1 2019: Bhayangkara FC 1-0 Arema FC
- Statistik Menarik Sepak Bola SEA Games 2019, Thailand vs Indonesia 0-2
- Highlights SEA Games 2019: Indonesia U-22 2-0 Thailand U-22
- Golazo! Kiper Meksiko ini Jebol Gawang Lawan dari Kotak Penaltinya Sendiri
- Video: Bruno Matos Cetak Gol Indah Ala David Beckham
- Video: Anda Akan Jengkel, tapi Kemudian Ngakak Lihat Penalti Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







