Highlights Shopee Liga 1 2019: Madura United 2-1 Kalteng Putra
Yaumil Azis | 1 September 2019 23:30
Bola.net - Madura United berhasil meraup tiga angka usai meraih kemenangan dalam laga lanjutan Shopee Liga 1 2019, Minggu (1/9/2019). Melawan Kalteng Putra, Klub berjuluk Laskar Sapeh Kerrab tersebut menang dengan skor tipis 2-1.
Awalnya, Madura United harus tertinggal lebih dulu. I Gede Sukadana berhasil menggetarkan gawang yang dikawal M.Ridho pada menit ke-67 dan membuat Kalteng Putra unggul 1-0.
Situasi langsung berbalik begitu Slamet Nurcahyono menunjukkan aksinya pada menit ke-73 dan 76. Ia langsung mengantongi dua gol sekaligus dan membuat Madura United unggul 2-1. Skor bertahan sampai wasit meniup peluit panjang tanda berakhirnya pertandingan.
Highlights Pertandingan:
Susunan Pemain:
Madura United (4-2-3-1): Muhammad Ridho (kiper), Alfath Fathier, Andik Rendika Rama, Ante Bakmaz, Asep Berlian (belakang), Fandry Imbiri, David Laly, Diego Assis, Marckho Sandy, Syahrian Abimanyu (tengah), Aleksandar Rakic (depan)
Asisten Pelatih: Rasiman (Indonesia)
Kalteng Putra (4-3-3): Dimas Galih Pratama (kiper), Kevin Gomes, OK John, Rafael Bonfim, Wasyiat Hasbullah (belakang), Fajar Handika, I Gede Sukadana, Antony Nugroho (tengah), Diogo Campos, Patrich Wanggai, Yohanes Pahabol (depan)
Pelatih: Gomes de Olivera (Brasil)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







