Highlights Shopee Liga 1 2019: Persib Bandung 1-1 Tira Persikabo
Dimas Ardi Prasetya | 18 Juni 2019 20:57
Bola.net - Persib Bandung hanya bermain imbang 1-1 lawan Tira Persikabo di laga tunda pekan kedua Shopee Liga 1 2019 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Selasa (18/06).
Pertandingan yang disiarkan langsung oleh Indosiar ini berlangsung seru. Kedua tim saling jual beli serangan dari awal sampai akhir.
Banyak peluang yang tercipta di pertandingan ini. Persib tertinggal lebih dahulu melalui gol Loris Arnaud.
Maung Bandung kemudian bisa menyamakan kedudukan melalui Bojan Malisic. Tira Persikabo bisa saja menang jika saja Louis Parfait bisa memaksimalkan peluang yang didapatnya pada injury time babak kedua.
Highlights Pertandingan:
Persib Bandung dan juga Tira Persikabo kini sama-sama mengoleksi lima poin dari tiga laga yang sudah mereka mainkan di Shopee Liga 1 2019. Persib sekarang bertengger di peringkat keempat, sementara Tira Persikabo berada di peringkat kelima klasemen sementara Liga 1 2019.
Susunan Pemain:
Persib Bandung (4-3-3): I Made Wirawan; Supardi Nasir, Achmad Jufriyanto, Bojan Malisic, Ardi Idrus; Ghozali Siregar, Hariono, Rene Mihelic; Frets Butuan, Artur Gevorkyan, Ezechiel N'Douassel.
Pelatih: Robert Rene Alberts
Tira Persikabo (4-5-1): Angga Saputra; M. Abduh Lestaluhu, Andy Setyo Nugroho, Khurshed Beknazarov, Rifad Marasabessy; Louis Essengue Eloumou Parfait, Manahati Lestusen, Ciro Alves, Wawan Febrianto, Osas Marvellous Ikpefua; Loris Arnaud.
Pelatih: Rahmad Darmawan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











