Highlights Shopee Liga 1 2019: Persipura Jayapura 1-3 Persib Bandung
Dimas Ardi Prasetya | 23 September 2019 21:15
Bola.net - Persipura Jayapura tumbang 1-3 dari Persib Bandung di laga pekan ke-20 Shopee Liga 1 2019 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Senin (23/09/2019).
Persipura Jayapura bakal meladeni Persib Bandung tanpa penonton. Ini merupakan imbauan dari pihak kepolisian.
Persib mencetak gol lebih dahulu melalui Ezechiel N'Douassel. Persipura sempat menyamakan kedudukan melalui Titus Bonai.
Maung Bandung kemudian bisa unggul lagi melalui gol Ezechiel. Febri Hariyadi kemudian memperbesar keunggulan Persib atas Persipura dengan aksi solo run.
Highlights Pertandingan:
Raihan tiga poin ini membuat Persib Bandung sekarang mengoleksi 24 poin. Mereka pun naik ke peringkat 10 klasemen.
Sementara itu Persipura tetap mengoleksi 27 poin. Mereka kini berada di peringkat delapan klasemen sementara Shopee Liga 1 2019.
Susunan Pemain:
Persipura Jayapura: Dede Sulaiman; Yohanis Tjoe, Yustinus Pae, Salampessy, Andre Ribeiro; Imanuel Wanggai, Ian Kabes, Oh In-Kyun, Mesido; Titus Bonai, Boaz Solossa.
Pelatih: Jacksen F Tiago
Persib Bandung: Made Wirawan; Supardi, Ardi Idrus, Henhen, Nick Kuipers; Hariono, Dedi Kusnandar, Esteban Vizcarra, Ferbi H; N'Douassel, Van Kippersluis.
Pelatih: Robert Rene Alberts
Jangan Lewatkan:
- Highlights Shopee Liga 1 2019: Persija Jakarta 1-0 Barito Putera
- Video: Inter Milan Tumbangkan AC Milan di San Siro
- Video: Akhir Perjalanan Karier Eks Striker MU, Dimitar Berbatov
- Video: Nasihat buat Neymar dari Legenda Brasil dan AC Milan
- Video: Curhat Jakmania Tentang Spanduk Kritikan di Kandang Persija Jakarta
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabung Persija Jakarta, Shayne Pattynama: Ini Klub Terbesar di Indonesia
Bola Indonesia 27 Januari 2026, 11:01
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton PSV vs Bayern: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 29 Januari 2026, 01:19
-
Tempat Menonton Club Brugge vs Marseille: Duel Hidup Mati Menuju Fase Gugur UCL
Liga Champions 29 Januari 2026, 01:14
-
Tempat Menonton Dortmund vs Inter: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:58
-
Tempat Menonton PSG vs Newcastle: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:16
-
Tempat Menonton Eintracht Frankfurt vs Tottenham: Misi 8 Besar The Lilywhites
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:04
-
Tempat Menonton Napoli vs Chelsea: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 28 Januari 2026, 23:24
-
Harry Maguire, Kontrak Baru, dan Dilema Manchester United
Liga Inggris 28 Januari 2026, 22:53
-
Misteri Tak Berujung Paul Pogba di Monaco
Liga Eropa Lain 28 Januari 2026, 22:41
-
Giuliana Vigile Mendadak Viral: Asisten Wasit Spek Bidadari dari Serie D Italia
Bolatainment 28 Januari 2026, 21:39
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04









