Keren Pake Banget! Musisi Indonesia Ciptakan 'Take to The Sky', Lagu untuk Olimpiade Tokyo 2020
Serafin Unus Pasi | 4 Agustus 2021 17:33
Bola.net - Sebuah persembahan indah dibuat musisi Indonesia untuk Olimpiade 2020. Sosok komposer asal Indonesia, Isnaeni Achdiat menciptakan lagu berjudul Take to The Sky khusus untuk event multi cabor ini.
Ia mengungkapkan, menciptakan lagu untuk acara-acara besar memang sudah menjadi cita-citanya sejak kecil. Namun kesibukan sehari-hari membuatnya tak kunjung menciptakan lagu tersebut.
"Kebetulan sejak pandemi, saya punya banyak waktu luang. Saya jadi teringat cita-cita saya waktu kecil itu," ujar Isnaeni saat dihubungi Liputan6.com, Rabu (4/8/2021).
Isnaeni mengatakan, lagu tersebut ia ciptakan sebagai pengingat kemampuan luar biasa manusia. Kemanusiaan, kata Isnaeni, menjadi pesan inti dari lagu yang juga memuat lirik berbahasa Jepang tersebut.
Pasalnya, Isnaeni ingin mengingatkan lewat lagu tersebut bahwa kemanusiaan harus menjiwai semua prestasi manusia. Menurutnya, hal itu haruslah menjadi tujuan utama setiap inovasi dan prestasi yang dibuat manusia.
"Manusia itu hebat sekali. Ada covid-19 kita punya vaksin. Ada masalah polusi, kita buat mobil listrik. Saya pengin itu tidak hanya untuk keuntungan semata, melainkan harus dikembalikan untuk kesejahteraan masyarakat," katanya.
"Take to the Sky dimaksudkan untuk menyatukan orang-orang, untuk berbagi mimpi dan fokus kepada cinta dan kasih sayang sebagai dasar dari perbuatan kita," ujarnya menambahkan.
Buat Bolaneters yang penasaran dengan lagu 'Take to The Sky' ini, kalian bisa menontonnya di bawah.
Lirik Lagu Take to The Sky
(Verse 1)
A million ways, to lose our faithfor things to change, for us to make
A better day
But we will fight
All the dark sides
With friendship and harmony
Worry free
(Pre chorus)
Far away is near
Tomorrow will be here
Put away our doubts, be clear
(Chorus)
Let’s take to the sky
To Mars fly high
We embrace the future
Together
We come from a place
Full of love not hate
Hand in hand, we will stand
Side by side
Bridge
(Kid)Uchusen tsukutte minna tsurete, tabishite
宇宙船作って みんな連れて 旅して
Can we build a spaceship and travel the universe?
Doko made uchuu no hate e ikeru kana?
どこまで宇宙の果てへ行けるかな?
Can we explore and see how far we can go?
(Parents)
Tooku ikerusa yume motte arukidase
遠く行けるさ 夢持って歩きだせ
Saa jibun no yume no saki e yuke!
さあ自分の夢の先へ行け!
Yes we can!
Dream your dreams and plan your goals!
Exceed expectations!
Interlude
(Verse 2)
We’ve been waiting
For this moment
The wait feels long, and people needs
A slice of hope
Let's celebrate the competition
In Tokyo, for a better world
Through sport
(Pre chorus)
Through humanity
We reframe our future
Work, learn, grow in
A new way
(Chorus 2)
Let’s take to the sky
To Mars fly high
We embrace the future
Together
We come from a place
Full of love not hate
Hand in hand, we will stand
Side by side
(Chorus 2)
Let’s take to the sky
To Mars fly high
We embrace the future
Together
We come from a place
Full of love not hate
Hand in hand, we will stand
Side by side[End]
Sumber: Liputan6.com/Penulis: Luthfie Febrianto, Editor: Defri Saefullah, Published: 4 Agustus 2021.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Pamer Makanan Usai Bertanding, Bikin Netizen Geleng-Geleng Kepala
Bolatainment 22 Desember 2025, 17:10
-
Bek Barcelona SC Mario Pineida Tewas Ditembak di Ekuador
Bolatainment 19 Desember 2025, 15:55
-
Aksi Unik Erling Haaland Jelang Natal: Dari Mesin Gol Man City Jadi Santa Claus
Bolatainment 17 Desember 2025, 16:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










