Menengok Latihan Pertama John Terry Bersama Aston Villa
Afdholud Dzikry | 5 Juli 2017 15:25
Bola.net - - Segera setelah dipastikan bergabung dengan Aston Villa, John Terry pun langsung ikut bergabung dengan pemusatan latihan Villa di Portugal.
Sebagaimana diketahui, Terry pada akhir musim lalu memutuskan untuk tak lagi membela Chelsea, klub yang membesarkan namanya dalam lebih dari satu dekade terakhir. Setelah banyak rumor yang beredar, mantan kapten timnas Inggris ini pun akhirnya memutuskan gabung Aston Villa yang dilatih Steve Bruce.
Setelah menandatangani kontrak dan melakukan interview pertama di depan media dalam sebuah konferensi pers, Terry langsung terbang ke Portugal untuk bergabung dengan latihan tim.
Penasaran bagaimana John Terry berlatih dengan rekan setimnya yang baru di Aston Villa? Berikut beberapa rekaman lensa di hari pertama Terry berlatih seperti dilansir situs resmi klub.
John Terry

John Terry

John Terry

John Terry

John Terry

John Terry

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Proses Adaptasi di Chelsea Berjalan Cepat
Liga Inggris 19 Januari 2026, 07:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












