Mengenang Ayrton Senna, Corinthians Masuki Lapangan Dengan Helm Balap
Editor Bolanet | 2 Mei 2014 14:56
Tak terasa sudah 20 tahun terlewati sejak tragedi tersebut terjadi. Corinthians sebagai klub sepakbola yang berbasis di Sao Paulo, kota kelahiran Senna mengadakan tribut khusus yang cukup unik untuk mengenang sang legenda.
Jelang berlaga di kandang Nacional pada ajang Copa do Brasil, para pemain Corinthians memasuki lapangan dengan mengenakan helm berwarna kuning hijau Brasil, yang menjadi ciri khas Senna semasa masih aktif membalap.
Corinthians menyempurnakan tribut mereka terhadap 20 tahun kematian Senna dengan meraih kemenangan meyakinkan tiga gol tanpa balas atas tim tuan rumah.[initial]
Baca Juga
- Kebablasan, Pemain Ini Tackling Polisi Sampai Terjatuh
- Valencia dan Chicharito Adu Akurasi Tendangan Sudut, Siapa Unggul?
- Flashback: Gol Bersejarah Tito Vilanova ke Gawang Barcelona
- Video: Susaeta Cetak 'Gol Olimpico' Spektakuler ke Gawang Sevilla
- Berduka Atas Kepergian Tito, Pep Tak Rayakan Gol Bayern
- Video: Presiden Obama Bermain Umpan Bersama Robot Jepang
- Duplikat Golazo Gareth Bale dari Liga Thailand
- Buat Dua Blunder, Defender Betis Ngotot Minta Diganti dan Menangis
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mau Nggak nih? Ronaldo Ditawari Main di Klub Brasil
Amerika Latin 6 Maret 2025, 07:58 -
Air Mata Rachmat Irianto di Pusara Sang Ayah, Bejo Sugiantoro
Open Play 27 Februari 2025, 13:14 -
Apa Kabar Memphis Depay? Mantan Striker MU dan Barcelona Itu Kini Merantau ke Brasil
Liga Inggris 7 Februari 2025, 12:52
LATEST UPDATE
-
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35 -
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04 -
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02 -
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04