Striker Ini Tak Bisa Taklukkan Gawang Kosong
Editor Bolanet | 26 September 2014 03:17
Akan tetapi, nyatanya mencetak gol ke gawang tak bertuan juga sama susahnya jika dibandingkan dengan gawang yang dikawal seorang kiper. Jika Anda tak percaya, tanyakan saja pada penyerang asal klub , Philipp Hofmann.
Dalam laga kontra Union Berlin di matchday 7 Bundesliga 2, Hofmann mendapat kesempatan langka untuk mencetak gol. Ia tak terkawal dan mendapat umpan yang sangat matang. Kiper lawan sudah tak berkutik. Ia pun tinggal memantulkan bola saja ke dalam gawang yang sudah tak terkawal dari jarak 2 meter.
Semua penonton merasa yakin Hofmann akan mencetak gol kedua bagi klubnya. Bahkan, para pendukung sudah bersorak layaknya sudah ada gol yang tercipta. Akan tetapi, sontekan pemain 21 tahun itu justru melambung tipis ke atas mistar gawang.
Simak videonya berikut ini:
[initial]
Open Play Lainnya:
- Video: Free Kick 'Magnifico' Balotelli
- Gadis-gadis Ini Anggap Rambut Gervinho Seperti Wig Lepas
- Dikejar-kejar Ninja, Samurai Ini Beraksi Olah Bola di Old Trafford
- Video: Konami Rilis Trailer & Demo PES 2015!
- Galeri Serie A: Thriller Enam Gol di San Paolo
- Video: Dapat Kesempatan Jumpa Messi, Bocah Ini Menggila
- Coba Tiru Trik Messi, Pedro Malah Terpeleset
- Galeri Foto: Suarez Beraksi Lawan Garuda Jaya
- Highlights La Liga: Malaga 0-0 Barcelona
- Highlights Serie A: Parma 1-2 AS Roma
- Highlights La Liga: Almeria 0-1 Atletico Madrid
- Video: Luis Suarez Bobol Gawang Timnas Indonesia U-19
- Video: Asyiknya Penggawa Timnas Indonesia U-19 Jelajahi Camp Nou
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Harry Kane Menggila di Bayern Munchen, Rekor Legenda Klub Hancur Lebur!
Bundesliga 23 Desember 2025, 09:28
-
Prediksi Heidenheim vs Bayern 21 Desember 2025
Bundesliga 20 Desember 2025, 23:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











