VIDEO: 4 Pemain Manchester United yang Tampil Mengecewakan, Fred Termasuk!
Richard Andreas | 15 November 2021 12:47
Bola.net - Ada 4 pemain Manchester United yang tampil mengecewakan musim ini. Fred salah satunya, lalu siapa lagi?
Klub berjuluk Setan Merah tersebut mendapat hasil minor dalam beberapa pertandingan terakhir. Beberapa pemain Manchester United juga dinilai tampil mengecewakan ketika diberi kesempatan bermain, salah satunya ialah Fred.
Hingga pekan ke- Premier League 2020/2021, Setan Merah sudah terlempar dari posisi empat besar. The Red Devils sekarang menghuni peringkat ke-6 dengan koleksi 17 poin.
Man United baru meraih empat kemenangan, dua hasil imbang, dan tiga kali kalah di Premier League. Teraktual, mereka dibabat dipermalukan klub rival, Manchester City dengan skor 2-0 di old Trafford.
Tidak hanya Ole Gunnar Solskjaer yang menjadi sorotan. Pasalnya, beberapa pemain Setan Merah juga dinilai tampil mengecewakan ketika diberi kesempatan bermain.
Fred menjadi gelandang kesayangan Ole Gunnar Solskjaer di Manchester United. Dia sering bermain meski belum memberikan performa terbaik di atas lapangan.
Gelandang asal Brasil tersebut sering blunder saat sedang mengoper atau mengontrol bola. Dia juga gagal menjadi pemutus serangan-serangan yang dilancarkan pemain lawan.
Pada musim ini, Fred sudah memainkan 10 pertandingan di semua kompetisi. Dia berhasil menyumbang satu gol dari penampilannya tersebut.
Namun, selain Fred masih ada beberapa nama lain yang penampilannya jauh dari harapan. Berikut empat pemain Manchester United dengan performa buruk pada musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





