Video: Angel Correa Tendang Bola ke Wajah Benzema
Heri | 19 November 2017 22:30
Bola.net - - Pertarungan antara dua tim terbesar kota Madrid memang selalu berjalan dalam tensi tinggi. Ada berbagai insiden keras yang mewarnai laga antara Atletico Madrid melawan Real Madrid dalam ajang La Liga akhir pekan ini.
Dari awal, laga memang cenderung berjalan panas. Duel-duel keras sudah terjadi, dan emosi kedua kubu nampak mudah terprovokasi akibat insiden kecil sekalipun.
Salah satu insiden yang mewarnai laga ini adalah ketika Angel Correa menendang bola ke wajah Karim Benzema yang masih tergeletak di tanah. Benzema sebelumnya dijatuhkan oleh Juanfran, Wasit meniup peluit tanda pelanggaran. Namun Correa tetap saja menendang bola dengan keras sehingga menghantam wajah Benzema. Berikut videonya:
Tindakan Correa itu membuat para penggawa Madrid yang lain menjadi marah. Marcelo dan Sergio Ramos berusaha mendatangi Correa karena tak terima rekan mereka diperlakukan seperti itu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 08:52
-
Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:27
-
Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:20
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











