Video: Juara Malaysia Masters 2020, Kento Momota Alami Kecelakaan Mobil
Anindhya Danartikanya | 13 Januari 2020 16:10
Bola.net - Kecelakaan mobil menimpa pebulu tangkis tunggal putra nomor satu dunia asal Jepang, Kento Momota, pada Senin pagi (13/1/2020) di Malaysia. Saat ini dilaporkan kondisi sang juara Malaysia Masters 2020 itu stabil.
Insiden nahas tersebut terjadi pukul 4.40 pagi waktu setempat. Mobil van yang ditumpangi Momota menabrak sebuah truk pengangkut barang di kilometer 13,7 ruas tol Maju Expressway (MEX). Supir yang mengendarai mobil itu pun tewas seketika di tempat. Sementara Momota dan penumpang lainnya dilaporkan selamat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing India Open 2026
Bulu Tangkis 13 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Wajib Waspadai Kebangkitan Timnas Singapura di Piala AFF 2026
Tim Nasional 22 Januari 2026, 18:30
-
Hasil Lengkap Pertandingan Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 22 Januari 2026, 18:07
-
Prediksi BRI Super League: Persija vs Madura United 23 Januari 2025
Bola Indonesia 22 Januari 2026, 18:01
-
VR46 Riders Academy Kembali Jalani Latihan di Mandalika Jelang Tes Pramusim MotoGP 2026
Otomotif 22 Januari 2026, 18:00
-
Prediksi BRI Super League: Persis Solo vs Borneo FC 23 Januari 2025
Bola Indonesia 22 Januari 2026, 17:56
-
Rapor Awal Liam Rosenior di Chelsea: 3 Kemenangan dari 4 Laga, Cetak 10 Gol
Liga Champions 22 Januari 2026, 17:48
-
Live Streaming Bologna vs Celtic - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 17:45
-
Live Streaming PAOK vs Real Betis - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 17:45
-
Live Streaming Fenerbahce vs Aston Villa - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 17:45
-
Peluang Wakil Italia di Liga Champions: 3 Tim Cukup Aman, Napoli Paling Berat
Liga Champions 22 Januari 2026, 17:31
-
Waduh! Jorge Martin Terancam Absen Lagi dari Tes Pramusim MotoGP Sepang 2026
Otomotif 22 Januari 2026, 16:53
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







