Video: Jurus Tendangan Tanpa Bayangan Cristiano Ronaldo
Asad Arifin | 24 Desember 2017 10:04
Bola.net - - Ada satu momen unik yang akan dikenang usai digelarnya laga El Clasico. Momen tersebut yakni ketiga peraih lima kali gelar Ballon d'Or, Cristiano Ronaldo, mengeluarkan jurus 'tendangan tanpa bayangan'.
Laga El Clasico antara Real Madrid kontra Barcelona telah usai digelar di Santiago Bernabeu, Sabtu malam WIB. Seperti yang sudah diketahui, laga ini sukses dimenangkan oleh Barca dengan skor 3-0 atas sang tuan rumah.
Banyak momen apik terjadi pada laga pekan ke-17 La Liga tersebut. Handball Dani Carvajal misalnya, atau aksi Messi yang memberi assist dengan hanya memakai satu sepatu saja. Juga ada aksi saat Jodri Alba mengolongi Luka Mordic.
Namun, ada satu momen yang sangat menarik yakni saat Ronaldo gagal menendang bola. Momen ini terjadi pada menit ke-11.
Toni Kroos bergerak dari sisi sayap Madrid dan mampu melepas umpan mendatar. Laju bola tidak terlalu kencang dan tepat ke arah Ronaldo. Tapi, pemain 32 tahun justru gagal menendang bola tepat sasaran. Ia hanya menendang angin karena bola lewat begitu saja.
Di Indonesia momen seperti ini lazim dijuluki jurus tendangan tanpa bayangan. Berikut adalah videonya:
Bagaimana Bolaneters, pernah melakukan jurus yang sama dengan Ronaldo?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Real Madrid vs Monaco Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 18:26
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
-
Lawan Barcelona di Liga Champions Sudah Tidak Bermain Selama Lebih dari Sebulan
Liga Champions 19 Januari 2026, 15:00
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





