Video: Ronaldo Dikerjai Ballboy Vicente Calderon
Editor Bolanet | 4 Maret 2014 13:31
Peristiwa tersebut terjadi di menit ke 70, saat Real tengah tertinggal 1-2 dari tuan rumah. Dalam sebuah perebutan bola, bek Atletico membuang bola jauh ke tribun penonton. Ronaldo lantas meminta bola kepada ballboy terdekat untuk segera melakukan lemparan ke dalam.
Ballboy tersebut memberikan jawaban dan menunjukkan bahwa saat itu ia tidak memegang bola. Kemudian Ronaldo berjalan meminta bola ke ballboy lainnya, yang dengan nakal melemparkan bola dengan kencang ke arah lain, membuat CR7 sempat terdiam tak habis pikir dengan sikap bocah tersebut.
Pada akhirnya, berhasil mendapatkan bola yang dikembalikan penonton dari tribun dan melakukan lemparan ke dalam. Ronaldo sendiri pada berjalan kembali ke lapangan dengan menggelengkan kepala akibat ulah usil sang ballboy.
Meskipun kesal karena dikerjai, namun pemain asal Portugal tersebut pada akhirnya menjadi yang terakhir tertawa setelah berhasil mencetak gol penutup yang membuyarkan kemenangan Los Rojiblancos. Laga berakhir imbang dengan skor 2-2.[initial]
Baca Juga
- Video: Injakan Brutal Terhadap Selangkangan Dirk Kuyt Lolos Dari Hukuman
- Lemparan Gelas Softdrink Fans Olympiakos Hajar Wajah Pelatih Panathinaikos
- Video: Begovic dan Ruddy Berduel Adu Penalti Bersama Zombie
- Video: Freekick Panenka Cantik Kreasi Nicolas Gaitan
- Video: Tackling Horor Mandzukic Bahayakan Karir Schweinsteiger
- Gol Indah Wonderkid Madrid Buat Youngster Napoli Menangis
- Dapatkan Bola Fairplay, Pemain Ini Malah Tak Sengaja Cetak Gol
- Video: Usai Tepis Penalti, Kiper Polandia Dikartu Merah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








