Aprilia Konfirmasi Negosiasi dengan Aleix Espargaro
Editor Bolanet | 10 Juni 2016 12:00
Aprilia Racing Team Gresini saat ini menaungi Stefan Bradl dan Alvaro Bautista, dan dipastikan tahun depan akan memberikan satu tempat kepada Lowes, yang saat ini masih turun di Moto2 bersama Federal Oil Gresini.
Espargaro mengaku prioritasnya adalah bertahan di Suzuki, namun blak-blakan menyatakan rasa kecewa setelah pabrikan asal Jepang itu menggaet Andrea Iannone tanpa melakukan negosiasi dengannya lebih dulu.
Pebalap Spanyol itu pun mengaku mendapat tawaran dari Aprilia, yang dibenarkan oleh Albesiano dalam wawancaranya dengan GPOne. Kami tengah berdiskusi dengan Aleix. Kami berharap bisa mengumumkan line up pebalap kami untuk tahun depan di Belanda, ujarnya.
MotoGP Belanda sendiri bakal digelar di Sirkuit Assen pada 24-26 Juni mendatang. Selain dari Aprilia, Espargaro juga mendapat dua tawaran besar dari WorldSBK, yang diperkirakan datang dari Ducati dan Kawasaki. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












