Aspar Dapat Bantuan Sponsor Lama di MotoGP Austin
Editor Bolanet | 8 April 2015 11:30
Power Electronics sendiri sudah tak asing bagi tim asal Spanyol yang menaungi Nicky Hayden dan Eugene Laverty itu, mengingat mereka adalah sang sponsor utama pada musim 2012-2013, yakni ketika Aleix Espargaro mendominasi kategori CRT.
Pernyataan resmi Aspar Team:
Dua pebalap Aspar Team akan mendapatkan partner baru di Texas, mengingat Power Electronics kembali untuk membentuk kerjasama yang membuahkan kesuksesan pada musim 2012-2013.
Dalam sesi jumpa pers di MotoGP Qatar lalu, sang pimpinan tim, Jorge Martinez sempat mengonfirmasi bahwa sponsor mereka di masa lalu dan sekarang akan menjadi target utamanya untuk mengisi tempat yang ditinggalkan Drive M7. [initial]
Sumber: Crash.net
Baca Juga:
- Lupakan Qatar, Marquez Tekad Bantu Aoyama
- COTA Bukan Favorit, Rossi Bidik Podium
- Rossi: Gelar Ke-10? Kuncinya Harus Kuat dan Fit!
- Honda: Ingin Wildcard? Stoner Tinggal Minta!
- Dovizioso Ingin Ducati Segera Kehilangan Hak Istimewa
- Debut di MotoGP, Miller Merasa Masih di Moto3
- Doakan Pedrosa, Marquez Sambut Aoyama
- Ayah Ingin Rossi ke Reli Usai Pensiun dari MotoGP
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













