Cedera Engkel, Crutchlow Mundur dari MotoGP Australia
Anindhya Danartikanya | 26 Oktober 2018 14:30
Bola.net - - Pebalap LCR Honda Castrol, Cal Crutchlow dipastikan mundur dari sisa pekan balap MotoGP Australia di Sirkuit Phillip Island akhir pekan ini usai mengalami kecelakaan hebat di Tikungan 1 dalam sesi latihan bebas kedua (FP2) pada Jumat (26/10).
Crutchlow memulai pekan balap dengan hasil yang cukup menjanjikan. Ia berhasil menduduki posisi kelima pada sesi FP1, dan mampu mempertahankan posisi ini pada sesi FP2 walau mengalami kecelakaan hebat.
Situs resmi MotoGP pun menyatakan bahwa rider Inggris ini mengalami keretakan bimalleolar dan tulang tibia anterior pada engkel kanannya. Ia juga telah dibawa ke Melbourne untuk menjalani operasi.
Saat ini Crutchlow tengah berada di peringkat kelima pada klasemen pebalap dengan koleksi 148 poin, hanya tertinggal tujuh poin dari rider Movistar Yamaha MotoGP, Maverick Vinales di peringkat kelima.
Usai menjalani pekan balap di Australia, para penghuni paddock MotoGP akan beralih ke Sirkuit Sepang, Malaysia pada 2-4 November mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












