Daftar Pembalap WorldSBK dengan Hat-trick Kemenangan Terbanyak, Nicolo Bulega yang Terbaru
Anindhya Danartikanya | 6 Maret 2025 16:29
Bola.net - Daftar pembalap WorldSBK dengan hat-trick kemenangan terbanyak. Sejak 2019, kejuaraan balap motor produksi massal terakbar ini menggelar tiga balapan dalam satu pekan balap usai menggelar dua balapan saja sejak pertama kali digelar pada 1988.
Sejak 2019, WorldSBK menggelar dua balapan utama, yakni pada Sabtu siang dan Minggu siang, ditambah Superpole Race yang berformat sprint dan hanya terdiri dari 10 lap saja pada Minggu pagi.
Para pembalap bisa memperebutkan poin penuh dalam balapan utama, dengan poin maksimalnya mencapai 25 poin. Namun, Superpole Race hanya menyediakan setengah poin dari balapan utama, dengan poin maksimalnya mencapai 12 poin saja.
Alvaro Bautista Masih Jadi yang Tersukses

Musim 2025 pun menjadi tahun keenam format pekan balap ini diterapkan, tetapi hanya ada lima pembalap yang pernah menyapu bersih tiga kemenangan sekaligus dalam satu pekan balap.
Alvaro Bautista menjadi pembalap pertama yang pernah mencetak hat-trick kemenangan ini, yakni saat ia menyapu bersih kemenangan Race 1, Superpole Race, dan Race 2 WorldSBK Australia 2019 di Sirkuit Phillip Island.
Rider Spanyol ini juga masih menjadi pembalap dengan koleksi hat-trick kemenangan terbanyak sepanjang sejarah WorldSBK, yakni dengan 10 hat-trick, yang semuanya ia raih bersama Ducati. Berikut daftar pembalap WorldSBK dengan hat-trick kemenangan terbanyak.
Daftar Pembalap WorldSBK dengan Hat-trick Kemenangan Terbanyak
- Alvaro Bautista: 10 hat-trick
- Toprak Razgatlioglu: 6 hat-trick
- Jonathan Rea: 4 hat-trick
- Danilo Petrucci: 1 hat-trick
- Nicolo Bulega: 1 hat-trick
Sumber: WorldSBK
Baca Juga:
- MotoGP 2025 Digelar di 22 Sirkuit, Mana yang Belum Dimenangi Marc Marquez?
- Gresini Lempar Pujian Selangit untuk Alex Marquez: Makin Tenang, Dewasa, dan Komplit!
- Marc Marquez: Kalau Gagal Juarai MotoGP 2025, Akan Saya Juarai Musim Berikutnya
- Marc Marquez Soal Kans Alex Marquez Jadi Rival Terkuat di MotoGP 2025: Yang Penting Sportif
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




