Demi Kebangkitan, Ducati Bakal Rotasi Anggota Tim
Editor Bolanet | 17 Februari 2014 19:00
Sejak ditinggalkan Casey Stoner pada akhir 2010, Ducati belum juga meraih kemenangan dan gelar dunia. Menurut Dall'Igna, keterpurukan ini disebabkan oleh buruknya komunikasi yang dijalin orang-orang yang ada di markas dan yang terjun langsung di lintasan.
Orang-orang di lintasan harus paham masalahnya, harus paham mengapa beberapa modifikasi tak bisa menghasilkan data. Sementara orang-orang Ducati Corse di Bologna bertugas mengembangkan perangkat, ide dan konsep baru. Kedua pihak ini punya peran yang sama pentingnya, ujar Dall'Igna seperti yang dilansir Crash.net.
Sebagai bagian dari proses tersebut, Dall'Igna yang merupakan mantan Diretur Teknis Aprilia ini akan memberlakukan sistem rotasi dengan mengirimkan beberapa staf yang ada di markas untuk melihat langsung kondisi di lintasan.
Dulu, saya pernah melakukannya. Menurut saya, itulah solusi terbaik untuk mengembangkan motor dengan baik. Rasanya hal ini tak cukup sering dilakukan Ducati. Kini orang-orang di lintasan tahu semua hal yang dilakukan orang-orang di markas. Komunikasi sangatlah penting, tak hanya di dunia balap, tutup Dall'Igna. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toprak Razgatlioglu Menolak Lakukan Tradisi 'Stoppie' di MotoGP Jika Tidak Naik Podium
Otomotif 20 Desember 2025, 18:16
-
Toprak Razgatlioglu Sebut Yamaha Bukan yang Terbaik MotoGP, Tapi Bakal Bangkit Jelang 2026
Otomotif 24 November 2025, 14:47
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26












