Dovizioso Penasaran Reaksi Michelin di Catalunya
Editor Bolanet | 1 Juni 2016 14:00
Selama berkarir Grand Prix, Dovizioso mengoleksi lima podium di Catalunya, satu di antaranya adalah kemenangan yang ia raih di GP250 pada tahun 2006 silam. Ia pun mengaku sirkuit ini merupakan salah satu sirkuit favoritnya, walau dikenal tak bersahabat dengan Ducati.
Menurut saya, Montmelo merupakan salah satu sirkuit terbaik di dunia, dan saya sangat senang akan balapan di sana akhir pekan ini. Akan sangat penting melihat performa ban Michelin di sirkuit yang begitu sulit, dalam pernyataan resmi tim.
Musim ini, Dovizioso baru mengoleksi satu podium, dan telah mengalami tiga kali gagal finis. Ia mengakui Desmosedici GP telah mengalami peningkatan besar, namun masih menjadi pertanyaan mengapa Ducati belum bisa benar-benar mengancam Yamaha dan Honda.
Saya merasa sangat nyaman di atas Desmosedici GP, tapi kami masih harus memperbaiki beberapa area. Kami konsisten dan cepat di sesi latihan, tapi kami tak pernah benar-benar bertarung meraih kemenangan di sesi balap, tutup pebalap berusia 30 tahun ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









