Hasil Latihan Kedua Moto2 Jerman: Tony Arbolino Asapi Fermin Aldeguer
Anindhya Danartikanya | 16 Juni 2023 20:02
Bola.net - Pembalap Elf Marc VDS Racing, Tony Arbolino, sukses mencatatkan waktu tercepat dalam sesi latihan kedua (P2) Moto2 Jerman di Sirkuit Sachsenring yang diguyur hujan pada Jumat (16/6/2023).
Pembalap asal Italia ini diikuti oleh pembalap Speed Up Racing, Fermin Aldeguer, di posisi kedua, dan pembalap Idemitsu Honda Team Asia, Somkiat Chantra, di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Forward Team, Marcos Ramirez, dan pembalap Fieten Olie Racing GP, Barry Baltus.
Berikut hasil latihan kedua Moto2 Jerman di Sirkuit Sachsenring.
Hasil Latihan Kedua

1. Tony Arbolino - Elf Marc VDS Racing - Kalex
2. Fermin Aldeguer - Speed Up Racing - Boscoscuro
3. Somkiat Chantra - Idemitsu Honda Team Asia - Kalex
4. Marcos Ramirez - Forward Team - Forward
5. Barry Baltus - Fieten Olie Racing GP - Kalex
6. Sam Lowes - Elf Marc VDS Racing - Kalex
7. Joe Roberts - Italtrans Racing - Kalex
8. Lukas Tulovic - Liqui Moly Husqvarna Intact GP - Kalex
9. Lorenzo dalla Porta - Forward Team - Kalex
10. Celestino Vietti - Fantic Racing - Kalex
11. Zonta van der Goorbergh - Fieten Olie Racing GP - Kalex
12. Darryn Binder - Liqui Moly Husqvarna Intact GP - Kalex
13. Albert Arenas - Red Bull KTM Ajo - Kalex
14. Pedro Acosta - Red Bull KTM Ajo - Kalex
15. Jake Dixon - GASGAS Aspar Team - Kalex
16. Filip Salac - QJMotor Gresini - Kalex
17. Sergio Garcia - Pons Wegow Los40 - Kalex
18. Manuel Gonzalez - Correos Prepago Yamaha VR46 Master Camp Team - Kalex
19. Aron Canet - Pons Wegow Los40 - Kalex
20. Alonso Lopez - Speed Up Racing - Boscoscuro
21. Dennis Foggia - Italtrans Racing - Kalex
22. Sean Dylan Kelly - American Racing - Kalex
23. Taiga Hada - Pertamina Mandalika SAG Team - Kalex
24. Borja Gomez - Fantic Racing - Kalex
25. Ai Ogura - Idemitsu Honda Team Asia - Kalex
26. Bo Bendsneyder - Pertamina Mandalika SAG Team - Kalex
27. Jeremy Alcoba - QJMotor Gresini - Kalex
28. Izan Guevara - GASGAS Aspar Team - Kalex
29. Kasma Daniel Kasmayudin - Correos Prepago Yamaha VR46 Master Camp Team - Kalex
30. Carlos Tatay - American Racing - Kalex
Jadwal Pekan Balap MotoGP Jerman 2023
Jumat, 16 Juni 2023
13:25 - 13:45 WIB: P1 MotoE
14:00 - 14:35 WIB: P1 Moto3
14:50 - 15:30 WIB: P1 Moto2
15:45 - 16:30 WIB: P1 MotoGP
17:25 - 17:45 WIB: P1 MotoE
18:15 - 18:50 WIB: P2 Moto3
19:05 - 19:45 WIB: P2 Moto2
20:00 - 21:00 WIB: P2 MotoGP
22:00 - 22:10 WIB: Q1 MotoE
22:20 - 22:30 WIB: Q2 MotoE
Sabtu, 17 Juni 2023
13:40 - 14:10 WIB: P3 Moto3
14:25 - 14:55 WIB: P3 Moto2
15:10 - 15:40 WIB: FP MotoGP
15:50 - 16:05 WIB: Q1 MotoGP
16:15 - 16:30 WIB: Q2 MotoGP
17:15 WIB: Race 1 MotoE
17:50 - 18:05 WIB: Q1 Moto3
18:15 - 18:30 WIB: Q2 Moto3
18:45 - 19:00 WIB: Q1 Moto2
19:10 - 19:25 WIB: Q2 Moto2
20:00 WIB: SPR MotoGP
21:10 WIB: Race MotoE
Minggu, 18 Juni 2023
14:45 - 14:55 WIB: WUP MotoGP
15:00 WIB: Riders Fan Parade MotoGP
16:05 WIB: Race Moto3
17:15 WIB: Race Moto2
19:00 WIB: Race MotoGP
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







