Hasil Race 1 MotoE Prancis: Jordi Torres Jadi Pemenang Pertama di Era Ducati
Anindhya Danartikanya | 13 Mei 2023 17:37
Bola.net - Pembalap Openbank Aspar Team, Jordi Torres, sukses merebut kemenangan dalam balapan pertama (Race 1) MotoE Prancis di Sirkuit Le Mans pada Sabtu (13/5/2023).
Pembalap berusia 35 tahun asal Spanyol ini pun menjadi pembalap pertama yang mampu meraih kemenangan di kelas MotoE yang baru saja memasuki era baru bersama Ducati sebagai suplier tunggal motornya.
Rider yang juga merupakan juara dunia 2020 dan 2021 ini diikuti oleh duet pembalap Dynavolt Intact GP, Hector Garzo, di posisi kedua dan Randy Krummenacher di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Ongetta Sic58 Squadra Corse, Kevin Zannoni, dan pembalap Tech 3 E-Racing, Hikari Okubo.
Berikut hasil Race 1 MotoE Prancis 2023 di Le Mans.
Hasil Balapan

1. Jordi Torres - Openbank Aspar Team
2. Hector Garzo - Dynavolt Intact GP
3. Randy Krummenacher - Dynavolt Intact GP
4. Kevin Zannoni - Ongetta Sic58 Squadra Corse
5. Hikari Okubo - Tech 3 E-Racing
6. Tito Rabat - Pretti Pramac
7. Kevin Manfredi - Ongetta Sic58 Squadra Corse
8. Alessandro Zaccone - Tech 3 E-Racing
9. Alessio Finello - Felo Gresini
10. Luca Salvadori - Pretti Pramac
11. Mika Perez - RNF MotoE Team
12. Maria Herrera - Openbank Aspar Team
Gagal finis:
Matteo Ferrari - Felo Gresini
Mattia Casadei - HP Pons Los40
Miquel Pons - LCR E-Team
Andrea Mantovani - RNF MotoE Team
Nicolas Spinelli - HP Pons Los40
Berikut klasemen sementara MotoE 2023 usai Seri Prancis di Le Mans.
Klasemen Pembalap MotoE 2023

1. Jordi Torres - Openbank Aspar Team: 25
2. Hector Garzo - Dynavolt Intact GP: 20
3. Randy Krummenacher - Dynavolt Intact GP: 16
4. Kevin Zannoni - Ongetta Sic58 Squadra Corse: 13
5. Hikari Okubo - Tech 3 E-Racing: 11
6. Tito Rabat - Pretti Pramac: 10
7. Kevin Manfredi - Ongetta Sic58 Squadra Corse: 9
8. Alessandro Zaccone - Tech 3 E-Racing: 8
9. Alessio Finello - Felo Gresini: 7
10. Luca Salvadori - Pretti Pramac: 6
11. Mika Perez - RNF MotoE Team: 5
12. Maria Herrera - Openbank Aspar Team: 4
Jadwal Pekan Balap MotoGP Prancis 2023
Jumat, 12 Mei 2023
13:30 - 13:45 WIB: P1 MotoE
14:00 - 14:35 WIB: P1 Moto3
14:50 - 15:30 WIB: P1 Moto2
15:45 - 16:30 WIB: P1 MotoGP
17:35 - 17:50 WIB: P1 MotoE
18:15 - 18:50 WIB: P2 Moto3
19:05 - 19:45 WIB: P2 Moto2
20:00 - 21:00 WIB: P2 MotoGP
22:00 - 22:10 WIB: Q1 MotoE
22:20 - 22:30 WIB: Q2 MotoE
Sabtu, 13 Mei 2023
13:40 - 14:10 WIB: P3 Moto3
14:25 - 14:55 WIB: P3 Moto2
15:10 - 15:40 WIB: FP MotoGP
15:50 - 16:05 WIB: Q1 MotoGP
16:15 - 16:30 WIB: Q2 MotoGP
17:10 WIB: Race 1 MotoE
17:50 - 18:05 WIB: Q1 Moto3
18:15 - 18:30 WIB: Q2 Moto3
18:45 - 19:00 WIB: Q1 Moto2
19:10 - 19:25 WIB: Q2 Moto2
20:00 WIB: SPR MotoGP
21:10 WIB: Race 2 MotoE
Minggu, 14 Mei 2023
14:45 - 14:55 WIB: WUP MotoGP
15:00 WIB: Riders Fan Parade MotoGP
16:05 WIB: Race Moto3
17:15 WIB: Race Moto2
19:00 WIB: Race MotoGP
Baca juga:
- Hasil Kualifikasi MotoGP Prancis: Pecco Bagnaia Pupus Asa Marc Marquez Sabet Pole Ke-65
- Hasil Latihan Bebas MotoGP Prancis: Maverick Vinales Tercepat, Asapi Pecco Bagnaia-Jack Miller
- Hasil Latihan Ketiga Moto2 Prancis: Somkiat Chantra Tercepat, Ungguli Tony Arbolino
- Hasil Latihan Ketiga Moto3 Prancis: Andrea Migno Tercepat, Mario Aji Masuk 9 Besar
- Hasil Kualifikasi MotoE Prancis: Matteo Ferrari Sabet Pole, Kalahkan Hector Garzo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

