Iannone Siap Kembali Kompetitif di MotoGP Malaysia
Anindhya Danartikanya | 26 Oktober 2017 13:15
Bola.net - - Pembalap Suzuki Ecstar, Andrea Iannone mengaku siap kembali tampil kompetitif di MotoGP Malaysia yang digelar di Sirkuit Sepang akhir pekan ini, setelah menjalani pekan balap yang seru di Sirkuit Phillip Island, Australia akhir pekan lalu, di mana ia finis keenam dan sukses bertarung dengan para rider papan atas.
Di Jepang, Iannone juga sukses finis keempat, menandai hasil terbaik Suzuki musim ini. Dengan peningkatan signifikan di dua seri terakhir, The Maniac pun mengaku lewat rilis resmi tim bahwa dirinya semakin optimis Suzuki bisa melaju cepat di Sepang.
Usai dua balapan yang baik, saya cukup percaya diri bahwa kami menuju arah yang tepat. Saya sangat senang karena Suzuki bekerja sangat keras untuk memperbaiki performa dan kini kami tampil lebih kompetitif. Di Australia, saya bersenang-senang dan merasa cepat di atas motor, tuturnya.
Iannone juga mengusung motivasi tinggi berkat performa yang baik dalam uji coba pramusim di Sepang pada Februari lalu. Akhir pekan ini pun menjadi ajang pembuktian bahwa GSX-RR memang bersahabat dengan karakter Sepang.
Sepang merupakan lintasan yang sangat kami pahami. Selama uji coba pramusim, kami punya ritme yang menjanjikan, namun kini situasinya berbeda. Masalah utama di sini adalah cuaca yang panas dan performa ban. Semoga kami bisa menjalani balapan dengan baik, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






