Johann Zarco Resmi ke Red Bull KTM di MotoGP 2019
Anindhya Danartikanya | 3 Mei 2018 18:20
Bola.net - - Masa depan Johann Zarco di MotoGP terjawab sudah. Rider asal Prancis ini resmi akan bergabung dengan Red Bull KTM Factory Racing musim depan dengan kontrak berdurasi dua tahun. Zarco pun akan menggantikan Bradley Smith dan bertandem dengan Pol Espargaro.
Zarco mengawali karir balapnya di pentas internasional dalam Red Bull Rookies Cup 2007, yakni kejuaraan balap motor pemula yang mesinnya dipasok oleh KTM. Ia pun memulai debutnya di Grand Prix pada kelas GP125 pada 2009 bersama Aprilia, dan naik ke kelas Moto2 pada 2012.
Sejak 2015, Zarco pun membela Ajo Motorsport dan sukses merebut gelar dunia Moto2 selama dua musim beruntun, sebelum naik ke MotoGP pada 2017 bersama Monster Yamaha Tech 3. Hingga kini, ia sukses konsisten bertarung di papan atas dan berkali-kali mengalahkan para rider pabrikan.
Pit Beirer (Direktur Motorsport KTM):
Kami selalu menjalin kontak yang baik dengan Johann sejak Red Bull Rookies Cup. Kami mendukungnya lewat proyek WP dan tim manajer Moto3 kami, Aki Ajo merupakan teman baiknya. Kami juga punya hubungan baik dengan manajernya, Laurent Fellon. Itulah kelompok yang membuat hal ini terwujud. Kami percaya pada kemampuan kami untuk merakit motor pemenang dan Johann takkan datang kepada kami jika ia tak melihat atau merasakan kepercayaan itu. Kini kami merasa sangat bertanggung jawab untuk memiliki paket yang cukup kuat agar ia bisa terus berada di levelnya sekarang. Itulah target besar kami.
Jelas kami ingin selangkah lebih maju di MotoGP. Dua musim pertama adalah soal pengembangan proyek. Anda selalu ingin mendapatkan rider terbaik dan jelas dengan Johann mengalahkan para rider pabrikan di atas motor satelit dan konsisten start dari barisan terdepan berarti dirinya merupakan petarung yang kuat dengan semangat tinggi. Saya yakin kami bisa mencapai level berikutnya dengan rider seperti Johann.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






