KTM Bakal Jalani Debut MotoGP di Valencia
Editor Bolanet | 19 Juli 2016 15:15
Menurut mantan pebalap motocross ini, KTM akan menurunkan salah satu test rider-nya, yakni Mika Kallio di atas motor RC16. Saat ini, KTM memiliki lima test rider resmi, yakni Kallio, Alex Hofmann, Randy de Puniet; rider WorldSBK, Karel Abraham dan pebalap Moto2, Thomas Luthi.
Mika jelas akan turun lintasan di Valencia dengan wildcard. ia telah menjalani uji coba di Jerez dan catatan waktunya cukup kompetitif. Hasil uji cobanya membuat kami sangat puas. Ia merupakan pebalap yang paling konsisten dan paling cepat dari seluruh test rider kami, ujar Bierer.
Selain memuji performa Kallio sebagai test rider, Bierer juga memuji performa Luthi, yang saat ini masih membela Garage Plus Interwetten di kelas intermediate. Pebalap Swiss itu telah menjalani uji coba perdananya di Mugello bulan lalu, dan catatan waktunya dikabarkan mendekati raihan Kallio.
Tom telah melakukan pekerjaan dengan sangat baik di Mugello. Catatan waktunya sangat dekat dengan catatan Mika. Sayangnya cuaca tak begitu baik. Andai cuaca bagus, mungkin ia akan mengalahkan catatan Mika. Mengingat Tom hanya punya sedikit waktu di atas KTM MotoGP, ia sudah bekerja dengan baik, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












