Lorenzo-Pedrosa Lemah Saat Hujan, Ini Opini Rossi-Marquez
Editor Bolanet | 31 Agustus 2016 16:00
Peluang hujan selalu mencapai persentase yang cukup tinggi di Silverstone. Banyak pihak yang bertanya-tanya apakah Lorenzo dan Pedrosa akan bangkit dari keterpurukan dalam kondisi ini akhir pekan nanti. Rossi sendiri yakin Lorenzo akan belajar dari kesalahan dan tetap berpeluang podium dan bahkan menang.
Jorge selalu tampil sangat kuat dalam kondisi kering, tapi beberapa tahun belakangan ia bermasalah di lintasan basah. Tapi ia tetap tampil kuat ketika hujan turun, meski tak sekuat saat kering. Saya yakin ia bisa podium atau menang. Tampaknya ia memang selalu bermasalah di kondisi basah, entah mengapa, ujarnya kepada Speedweek.
Komentar senada pun dilontarkan Marquez soal Pedrosa, yang merupakan tandemnya di Repsol Honda. Dalam kondisi kering, Pedrosa juga tak begitu gemilang, sejauh ini hanya mengoleksi dua podium. Meski begitu, Marquez yakin pebalap berusia 30 tahun itu akan mengejar di paruh kedua musim ini.
Dani biasanya tampil baik di kondisi basah, seperti di Assen sebelum ia terjatuh, padahal biasanya ia cepat dalam kondisi hujan. Tapi saya yakin ia telah mempelajari datanya, dan ia pasti akan comeback. Ia tengah mencari jalan keluar. Firasat saya ia akan mendekati kami, tutup Marquez. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







