Patah Tulang Bahu, Pedrosa Absen di MotoGP Jepang
Editor Bolanet | 14 Oktober 2016 13:45
Pebalap Spanyol ini tengah berada di posisi kesembilan ketika kecelakaan tersebut terjadi, di mana ia terlempar keras dari motor RC213V miliknya. Ia mampu berdiri dari tempat insiden itu terjadi, dan segera dikirim ke medical center untuk menjalani pemeriksaan medis.
Tim dokter pun akhirnya mengumumkan bahwa rider berusia 31 tahun itu mengalami patah tulang bahu kanan, yang membuatnya harus absen dari sisa pekan balap MotoGP Jepang. Hal ini pun dikonfirmasi langsung Repsol Honda melalui akun Twitter mereka.
Pedrosa yang segera dipulangkan ke Spanyol malam ini, belum bisa dipastikan apakah akan ikut balapan di MotoGP Australia dan Malaysia. Jika benar-benar absen, ia diprediksi akan digantikan oleh test rider Honda Racing Corporation (HRC), Hiroshi Aoyama.
Menjelang MotoGP Jepang akhir pekan ini, Pedrosa yang mengantongi tiga podium termasuk satu kemenangan, tengah berada di peringkat keempat pada klasemen pebalap dengan koleksi 155 poin, hanya unggul enam poin dari rider Suzuki Ecstar, Maverick Vinales. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jorge Martin Berpotensi Tetap Bela Aprilia di MotoGP 2027, Motor Terbaik Setelah Ducati
Otomotif 19 Januari 2026, 10:10
-
Jorge Martin Pede 100% Bugar di Balapan Pertama MotoGP 2026, Ingin Segera Menang Lagi
Otomotif 17 Januari 2026, 18:16
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










