Rossi: Gelar Ke-10? Kuncinya Harus Kuat dan Fit!
Editor Bolanet | 7 April 2015 20:30
Dalam wawancaranya bersama Speedweek, Rossi mengaku percaya diri menjalani musim ini, mengingat performanya terus membaik pasca menjalani dua musim buruk bersama Ducati pada tahun 2011-2012.
Apakah saya akan meraih gelar ke-10 tahun ini? Pertanyaan bagus, akan sangat menyenangkan! Inilah target saya. Saya punya peluang, karena performa saya terus meningkat beberapa tahun belakangan, ujar The Doctor.
Rossi pun harus berusaha keras mengalahkan Jorge Lorenzo dan Marc Marquez. Saya mampu tampil kompetitif, tapi meraih gelar akan sangat sulit. Yang terpenting adalah terus kuat dan fit untuk memenangkan banyak balapan serta melawan Jorge dan Marc, tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Honda: Ingin Wildcard? Stoner Tinggal Minta!
- Dovizioso Ingin Ducati Segera Kehilangan Hak Istimewa
- Debut di MotoGP, Miller Merasa Masih di Moto3
- Doakan Pedrosa, Marquez Sambut Aoyama
- Ayah Ingin Rossi ke Reli Usai Pensiun dari MotoGP
- KTM Tertarik Gaet Bradl untuk MotoGP 2017
- Lorenzo: Dominan, Marquez Makin Buat Rival Beringas
- Enam Fakta Menarik Jelang MotoGP Austin 2015
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











