Sempat Senggolan, Lorenzo Minta Maaf ke Marquez
Editor Bolanet | 23 Mei 2016 14:00
Kedua pebalap ini menjalani aksi saling salip di empat lap terakhir, dan keduanya sempat mengalami ketika memasuki tikungan pertama. Untungnya, mereka tetap bisa menjaga posisi di atas motor dan tak terjatuh.
Pada akhir lintasan lurus, biasanya saat mengerem Anda meletakkan kaki Anda di atas gearbox sebelum menutup gas untuk shift down gigi pertama ketika menutup gas. Saat itulah Marc begitu dekat dan kami sedikit bersenggolan, ujar Lorenzo kepada Crash.net.
Sang juara dunia bertahan ini pun mengaku sudah bicara dengan Marquez soal senggolan tersebut usai balap. Kini, keduanya akan fokus menghadapi seri kandang di MotoGP Catalunya, Spanyol dua pekan mendatang.
Kami sungguh beruntung tidak bersenggolan lebih keras dan terjatuh di sana, karena pasti akan jadi bencana. Saya sudah meminta maaf padanya, karena saya mengubah cara meletakkan kaki di gearbox dan ini bisa menimbulkan masalah besar, tutup Lorenzo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












