Susul Rossi-Vinales, Marquez Bersaudara Main TikTok Bareng Raden Rauf
Anindhya Danartikanya | 5 Februari 2020 15:15
Bola.net - Usai Maverick Vinales dan Valentino Rossi menghebohkan dunia maya dengan menerima tantangan main TikTok dengan 'Goyang Ubur-Ubur' di Jakarta, Selasa, (4/2/2020), kini duet Repsol Honda, Marc Marquez dan Alex Marquez tak mau kalah.
Lewat unggahan video Raden Rauf di Twitter, pada Rabu (5/2/2020), yakni sehari setelah peluncuran tim di Jakarta, Marquez Bersaudara menerima tantangan untuk melakoni 'Joget Siapa Benar Siapa Salah'.
Marc, yang selama ini dikenal gemar menari, tampak luwes bergoyang. Sementara sang adik, Alex, yang selama ini justru dikenal lebih pendiam, ternyata juga tak malu-malu mencoba mengikuti gerakan kakaknya dan Raden Rauf.
Setelahnya Bakal Bertolak ke Sepang
Setelah menjalani berbagai kegiatan di Jakarta, kakak-adik yang mengawinkan 10 gelar dunia Grand Prix ini akan bertolak ke Sepang, Malaysia, untuk menjalani uji coba pramusim pada 7-9 Februari.
Dalam uji coba tersebut, Alex untuk pertama kalinya akan mengendarai motor RC213V versi 2020, mengingat pada uji coba-uji coba sebelumnya sekadar mengendarai RCV versi 2019 untuk beradaptasi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









