Update Klasemen Pembalap Red Bull Rookies Cup 2025
Anindhya Danartikanya | 13 September 2025 14:35
Bola.net - Klasemen pembalap Red Bull Rookies Cup 2025. Usai Race 2 Red Bull Rookies Cup San Marino 2025 di Sirkuit Misano, pada Minggu (14/9/2025), pembalap Spanyol, Brian Uriarte, memimpin klasemen sementara dengan koleksi 236 poin.
Uriarte diikuti oleh pembalap Indonesia, Veda Ega Pratama, di peringkat kedua dengan 181 poin, dan pembalap Malaysia, Hakim Danish, di peringkat ketiga dengan 171 poin.
Sementara itu, peringkat keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Spanyol, David Gonzalez, dengan 160 poin, dan pembalap Argentina, Marco Morelli, dengan 136 poin.
Pembalap Indonesia lainnya, Kiandra Ramadhipa, menduduki peringkat kedelapan dengan koleksi 102 poin.
Berikut klasemen sementara Red Bull Rookies Cup 2025.
Klasemen Pembalap Red Bull Rookies Cup 2025

- Brian Uriarte - Spanyol: 236
- Veda Ega Pratama - Indonesia: 181
- Hakim Danish - Malaysia: 171
- David Gonzalez - Spanyol: 160
- Marco Morelli - Argentina: 136
- Benat Fernandez - Spanyol: 120
- Zen Mitani - Jepang: 104
- Kiandra Ramadhipa - Indonesia: 102
- Carter Thompson - Australia: 99
- Kristian Daniel jr - Amerika Serikat: 88
- Giulio Pugliese - Italia: 86
- Leo Rammerstorfer - Austria: 78
- Yaroslav Karpushin - Kirgistan: 78
- Guillem Planques - Prancis: 73
- Kiattisak Singhapong - Thailand: 58
- Sullivan Mounsey - Inggris: 45
- Luca Agostinelli - Vietnam: 39
- Kerman Tinez - Venezuela: 23
- Lucas Brown - Inggris: 15
- Gabriel Tesini - San Marino: 14
- Jurrien van Crugten - Belanda: 12
- Kgopotso Mononyane - Afrika Selatan: 11
- Lenoxx Phommara - Swiss: 10
- Alejandra Fernandez - Spanyol: 8
- David da Costa - Prancis: 7
- Joel Pons - Spanyol: 6
Jadwal Lengkap Red Bull Rookies Cup 2025
Seri 1: Jerez, Spanyol, 26-27 April 2025
- Pemenang Race 1: Brian Uriarte - Spanyol
- Pemenang Race 2: Carter Thompson - Australia
Seri 2: Le Mans, Prancis, 10-11 Mei 2025
- Pemenang Race 1: Brian Uriarte - Spanyol
- Pemenang Race 2: Benat Fernandez - Spanyol
Seri 3: MotorLand Aragon, Spanyol, 7-8 Juni 2025
- Pemenang Race 1: Brian Uriarte - Spanyol
- Pemenang Race 2: Hakim Danish - Malaysia
Seri 4: Mugello, Italia, 21-22 Juni 2025
- Pemenang Race 1: Veda Ega Pratama - Indonesia
- Pemenang Race 2: Veda Ega Pratama - Indonesia
Seri 5: Sachsenring, Jerman, 12-13 Juli 2025
- Pemenang Race 1: Brian Uriarte - Spanyol
- Pemenang Race 2: Veda Ega Pratama - Indonesia
Seri 6: Red Bull Ring, Spielberg, Austria, 16-17 Agustus 2025
- Pemenang Race 1: Brian Uriarte - Spanyol
- Pemenang Race 2: Brian Uriarte - Spanyol
Seri 7: Misano, San Marino, 13-14 September 2025
- Pemenang Race 1: Brian Uriarte - Spanyol
- Pemenang Race 2: David Gonzalez - Spanyol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
KTM Bakal PHK Lebih dari 50 Persen Pegawainya, Pengaruhi 2 Skuad Red Bull KTM di MotoGP
Otomotif 30 Oktober 2025, 14:59
LATEST UPDATE
-
Bad News! Cedera Hamstring, Jeremie Frimpong Absen Bela Liverpool Enam Pekan
Liga Inggris 30 Oktober 2025, 23:50
-
Liverpool Temukan Satu Lagi Calon Penerus Mohamed Salah, Kali ini di Belanda
Liga Inggris 30 Oktober 2025, 23:02
-
Barcelona Sudah Siapkan Dua Nama Pengganti Lewandowski, Bukan Haaland atau Alvarez!
Liga Spanyol 30 Oktober 2025, 22:51
-
Lyon Mulai Bergerak, Buka Pembicaraan dengan Real Madrid untuk Rekrut Wonderkid Ini
Liga Spanyol 30 Oktober 2025, 22:36
-
Nottingham Forest vs MU: Duel Casemiro Lawan Sang Calon Pengganti
Liga Inggris 30 Oktober 2025, 19:47
-
Prediksi BRI Super League: Persija Jakarta vs PSBS Biak 31 Oktober 2025
Bola Indonesia 30 Oktober 2025, 18:37
-
Prediksi BRI Super League: PSIM Yogyakarta vs Persik Kediri 31 Oktober 2025
Bola Indonesia 30 Oktober 2025, 18:33
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 30 Oktober 2025, 18:26
-
5 Pemain Ini Tampil tak Sesuai Standar, Liverpool pun Terkena Imbasnya
Liga Inggris 30 Oktober 2025, 17:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36
-
Juventus Resmi Pecat Igor Tudor, Ini 5 Kandidat Penggantinya
Editorial 28 Oktober 2025, 08:37









