Vinales Bantah Adanya Konflik Nilai Gaji dengan Yamaha
Editor Bolanet | 6 Mei 2016 16:45
Vinales santer dikabarkan telah menghentikan negosiasi dengan Yamaha akibat nilai gaji yang ditawarkan terlalu rendah. Gosip inipun memunculkan gosip lain, di mana Dani Pedrosa diisukan akan mengambil tawaran tersebut. Meski begitu, Vinales menegaskan faktor utama yang ia perhitungkan saat ini bukanlah uang, melainkan hasil balap.
Yang penting adalah hasil balap. Saya harus mematok target, karena saya datang ke MotoGP untuk menang. Dalam setahun, Suzuki telah mengalami langkah maju yang menakjubkan. Jika kami punya pekan balap yang sempurna, maka kami bisa naik podium. Ini membuat saya berpikir keras, ujarnya.
Juara dunia Moto3 2013 ini kesulitan memilih Suzuki atau Yamaha, namun mengaku telah condong ke satu sisi. Ketika ditanya ke arah mana kecondongannya, Vinales menjawab, Saya tak bisa bilang! Tapi suatu hari saya bangun tidur, mengambil kertas dan mulai menulis daftar apa saja yang saya butuhkan. Besoknya, saya menulisnya ulang! Saya harus punya daftar pro dan kontranya, tambahnya.
Ujung-ujungnya, jika saya memilih salah satu tim, maka kontrak itu hanya berdurasi dua tahun. Jika saya terbukti bisa menjadi yang terbaik, maka saya akan mendapat opsi. Ini penting demi menilai seberapa cocoknya saya dengan tim tersebut, dan bagaimana mereka membantu saya mencapai target, tutup pebalap berusia 21 tahun ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






