Aguero Tak Lagi Sungkan 'Pinjam' Nomor 10 Messi
Editor Bolanet | 8 Oktober 2015 06:06
Mesin gol andalan Manchester City itu mengaku sudah berbicara dengan kitman dan mereka mewajibkan Aguero 'meminjam' nomor 10 Messi karena nomor yang tersedia adalah 1 hingga 23 saja.
Saya pertama mengenakannya melawan Bosnia, di laga persahabatan di Amerika Serikat, dan Leo (Messi) berkata, 'Ketika saya berhalangan, Kun harus memakainya. Lalu ia mulai mengirimkan pesan kepada saya, 'Apakah kamu akan memakainya? Kamu tak akan berubah pikiran (karena takut)?', ujar Aguero dalam wawancara di laman resmi Manchester City.
Sekarang setiap kali dia absen, saya bisa memakainya. Saya senang bisa mengenakan kostum nomor 10, tapi tetap nomor itu jelas menjadi miliknya, lanjutnya.
Cedera yang didapat Messi ketika membela memaksanya absen di laga pembuka Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Conmebol melawan Ekuador dan Paraguay pekan ini. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Absen Bermain, Messi Sibuk Urus Anak
- Messi dan Ronaldo Ternyata Merupakan Sahabat Sejati
- 'Messi Terbaik Dunia di Barcelona, Tidak di Argentina'
- Messi 10/10, Sepatu Edisi Terbatas Paling Gres La Pulga
- Capello: Aguero Lebih Hebat dari Ronaldo
- Janmaat Anggap Newcastle Dibunuh Aguero
- Pellegrini: Aguero Setara Lionel Messi
- Zabaleta: Aguero Sudah Selevel Trio MSN Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Finalissima Argentina vs Spanyol: Duel Perdana Lionel Messi dan Lamine Yamal
Piala Dunia 19 Desember 2025, 08:58
-
Jadwal Finalissima 2026: Argentina Tantang Spanyol di Qatar
Piala Dunia 18 Desember 2025, 21:15
-
Duet Maut Messi-Lewandowski? Inter Miami Siapkan Proyek Gila 2026!
Liga Spanyol 18 Desember 2025, 10:29
-
Spekulasi Transfer Lewandowski: Tinggalkan Barcelona, Gabung Messi di Inter Miami?
Liga Spanyol 16 Desember 2025, 00:33
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52








