Beckenbauer Dukung Schweinsteiger Gantikan Lahm
Editor Bolanet | 5 Agustus 2014 04:09
Otomatis hal tersebut memancing banyak reaksi, utamanya mengenai sosok yang paling tepat untuk mewarisi ban kapten Die Mannschaft yang telah ditinggalkan Lahm.
Dan berikut tanggapan legenda hidup Jerman, Franz Beckenbauer pada Bild.
Bagi saya Schweinsteiger adalah pilihan logis untuk menjadi penerus Lahm. Schweinsteiger adalah tipikal pemimpin dan sangat dihormati atas penampilannya di Piala Dunia.
Ia adalah petarung yang bisa mengangkat tim. Dan sebagai wakil Lahm, ia sudah tahu bagaimana menjadi kapten. tutur pria yang pernah menjuarai Piala Dunia sebagai pemain dan pelatih tersebut.
Ditambahkan pula oleh Beckenbauer, bila bek Dortmund, Mats Hummels cocok ditempatkan sebagai wakil kapten timnas Jerman. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekap Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis dan Jerman Perkasa, Belgia Tertahan
Piala Dunia 11 Oktober 2025, 08:26
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











