Bek Inter Milan Gantikan Emerson Masuk Timnas Italia
Asad Arifin | 29 Mei 2017 21:09
Bola.net - - Skuat Timnas Italia harus mengubah komposisinya menyusul cedera yang menimpa pemain yang sebelumnya sudah diumumkan. Pelatih Italia, Giampeiro Ventura pun memanggil dua pemain baru untuk masuk dalam skuat untuk laga uji coba.
Dua pemain yang dipanggil oleh Ventura yakni Danilo D'Ambrosio [Inter Milan] dan Gianluca Caprari [Pescara].
D'Ambrosio masuk untuk menggantikan pemain AS Roma, Emerson Palmeri yang mengalami cedera. Emerson cedera saat membela Roma pada laga pekan terakhir Serie A melawan Genoa. Sementara itu, Caprari masuk pilihan untuk menggantikan Simone Verdi yang juga mengalami cedera.
Berikut adalah daftar skuat terbaru Timnas Italia:
: Pierluigi Gollini (Atalanta), Simone Scuffet (Udinese)
: Cristiano Biraghi (Pescara), Davide Calabria (Milan), Mattia Caldara (Atalanta), Federico Ceccherini (Crotone), Andrea Conti (Atalanta), Alex Ferrari (Verona), Gian Marco Ferrari (Crotone), Danilo D'Ambrosio Antar)
: Daniele Baselli (Torino), Danilo Cataldi (Genoa), Roberto Gagliardini (Inter), Lorenzo Pellegrini (Sassuolo)
: Domenico Berardi (Sassuolo), Federico Chiesa (Fiorentina), Matteo Politano (Sassuolo), Gianluca Caprari (Pescara)
: Diego Falcinelli (Crotone), Gianluca Lapadula (Milan), Andrea Petagna (Atalanta)
Ventura sendiri memang secara sengaja tidak memanggil beberapa pemain langganan timnas. Ia ingin memberi istirahat pada pemain Juventus yang akan berlaga di Liga Champions. Selain itu, Ventura juga ingin memberi kesempatan pada banyak pemain muda.
Skuat ini akan diandalkan oleh Timnas Italia saat berjumpa dengan Uruguay dan Liechtenstein dalam sebuah pertandingan internasional.
Baca Ini Juga:
- Montella Minta Media Tidak Ganggu Donnarumma
- Montella Tidak Mau Milan Berpuas Diri
- Tugas Selesai, Vecchi Sampaikan Terima Kasih ke Inter Milan
- Vecchi: Sebuah Kehormatan Pernah Latih Palacio
- Eder: Inter Milan Tutup Musim Dengan Bermartabat
- Totti Art: Persembahan Untuk Il Capitano
- Palacio: Terima Kasih Inter Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







