Cahill Ingin Inggris Ditangani Pelatih Lokal
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 00:39
FA baru saja memutus kontrak Sam Allardyce dari bangku pelatih The Three Lions setelah kedapatan melakukan skandal dengan pihak ketiga terkait kepemilikan pemain yang diungkap oleh media setempat. Masalah ini membuat pelatih 61 tahun tersebut mengakhiri kariernya bersama timnas meskipun baru 67 hari menduduki jabatan.
Gareth Southgate ditunjuk sebagai pelatih sementara sebelum FA memilih pelatih baru. Cahill, sebagai salah satu penggawa timnas, merasa tak memiliki hak dalam penunjukan pelatih.
Saya rasa kami tak akan dimintai pendapat. Itu urusan FA. Mereka yang menentukan siapa yang akan dipilih, ujar Cahill dalam jumpa pers jelang pertandingan lawan Malta.
Pelatih dari Inggris bagus tapi siapapun itu adalah yang terbaik. Itu bukan urusan kami untuk menentukan, sambungnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
-
Kesal Saat Ditarik Keluar, Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel!
Piala Dunia 17 November 2025, 05:47
-
Man of the Match Albania vs Inggris: Harry Kane
Piala Dunia 17 November 2025, 04:18
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











