Carlos: Jangan Beri Beban Lebih Kepada Neymar
Editor Bolanet | 6 Februari 2014 21:03
Menurut Carlos, Brasil memiliki semua prasyarat untuk menjadi juara di tanah sendiri pada Piala Dunia nanti.
Namun secara khusus, Carlos meminta Brasil tak terlalu memberikan beban berlebih kepada Neymar yang diyakini banyak pihak akan menjadi bintang pada Piala Dunia nanti.
Saya percaya bahwa 2014 bukanlah Piala Dunia Neymar. Dia masih muda, Brasil memiliki pemain lain yang harus bertanggung jawab sebelum Neymar, ujarnya.
Pernyataan ini ditujukan Carlos yang kini berusia 40 tahun kepada para pemain senior di skuat Selecao.
Saya tahu dia akan bermain dengan baik, tetapi dia tidak harus mengambil tanggung jawab terlalu besar pada tingkat ini. Pemain lainnya yang harus mengambil tekanan itu dari Neymar, tandasnya.
Neymar sendiri telah tampil dalam 46 penampilan bersama Brasil dan mencetak 27 gol. (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gawat! Arsenal Dihantam Kabar Buruk: Gabriel Magalhaes Cedera saat Bela Brasil
Liga Inggris 16 November 2025, 04:01
-
Man of the Match Brasil vs Senegal: Casemiro
Piala Dunia 16 November 2025, 01:58
-
Hasil Brasil vs Senegal: Estevao dan Casemiro Bawa Selecao Raih Kemenangan di London
Piala Dunia 16 November 2025, 01:16
-
Saat Semua Meragukan Neymar, Casemiro Pasang Badan: Dia Masih yang Terbaik!
Liga Inggris 14 November 2025, 10:24
-
Misi Carlo Ancelotti: Pulihkan Percikan Vinicius Junior Bersama Timnas Brasil
Piala Dunia 13 November 2025, 05:45
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









