Dechamps Khawatirkan Gejolak Darah Muda Pogba
Editor Bolanet | 17 Juni 2014 11:54
Pemain 20 tahun ini melakukan reaksi berlebihan usai diganjal gelandang Wilson Palacios. Beruntung rekan setim Pogba mampu menahan penggawa Juventus ini untuk tidak melakukan hal yang bodoh dan berpotensi mendapatkan kartu merah.
Selalu ada perbincangan tentang Pogba, begitu pula selalu ada resiko memainkan mereka yang dijagokan akan menjadi pemain bintang di Piala Dunia. Bukan sebuah situasi yang mudah untuk dikendalikan, meskipun ia sudah bermain di klub besar. Ia masih muda dan jalan yang ia tempuh masih sangat panjang, ungkap Deschamps seperti dilansir situs resmi FIFA.
Pogba masih sangat muda, dan gaya bermainnya memang mengundang pelanggaran. Dia bermain pada posisi yang melibatkan banyak tackle, namun di level tertinggi ia harus mampu benar-benar mengontrol emosinya. (fifa/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Azerbaijan vs Prancis: Malo Gusto
Piala Dunia 17 November 2025, 04:20
-
Hasil Azerbaijan vs Prancis: Les Bleus Balikkan Keadaan Lewat Tiga Gol Babak Pertama
Piala Dunia 17 November 2025, 02:12
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











