Del Bosque Rahasiakan Skuat Lawan Chile
Editor Bolanet | 18 Juni 2014 05:26
Del Bosque menghadapi tekanan publik untuk melakukan perubahan skuat setelah dibantai 1-5. Del Bosque masih merahasiakan pilihannya namun mengakui pilihan kali ini akan sangat kuat.
Saya sudah memilih line-up saya, tetapi saya tidak akan membocorkannya. Saya ingin skuat yang kuat sejak awal pertandingan nanti. Jika saya beberkan skuat saya sekarang, mood para pemain bisa saja memburuk, terang Del Bosque seperti dilansir Marca.
Del Bosque juga membantah Spanyol berencana membantai Chile sebagai pelampiasan. Ia hanya menargetkan kemenangan demi meraih poin penting agar bisa lolos dari fase grup.
Hal pertama yang harus kami lakukan adalah mengalahkan Chile. Saya tidak mengatakan kami akan membantai mereka. Kami hanya akan mengejar kemenangan sejak menit pertama hingga terakhir, imbuhnya. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Mesin Sepakbola Spanyol: Pabrik Talenta yang Tak Pernah Mati
Piala Dunia 16 Oktober 2025, 10:58
-
Gelandang Arsenal Ini Disebut Sudah Sekelas Rodri dan Pedri
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 06:05
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









