Del Bosque Sambut Positif Pencalonan Pelatih Terbaik

Editor Bolanet | 30 November 2012 04:51
Del Bosque Sambut Positif Pencalonan Pelatih Terbaik
Vicente del Bosque. © AFP
- Vicente Del Bosque menyambut positif terpilihnya dia sebagai salah satu finalis FIFA Coach of the Year.

Del Bosque, 61, yang membawa ke tangga juara Euro 2012, dinominasikan bersama Josep Guardiola (eks ) dan Jose Mourinho (Real Madrid).

Saya bahagia karena pengakuan semacam ini merupakan hal yang luar biasa, tutur Del Bosque.

Namun, seperti yang sudah sering saya katakan, saya tak terlalu memikirkannya, imbuh sang pelatih.

Bagi Del Bosque, kenyataan di mana ketiga finalis berasal dari Liga Spanyol adalah hal yang paling utama. Dia yakin, dengan begini, publik pasti percaya bahwa level sepakbola Tanah Matador sekarang bukanlah level yang sembarangan. [initial]

Mengenal Lebih Dekat Tiga Calon Pelatih Terbaik Dunia 2012 (foes/gia)

LATEST UPDATE